26
September 2014
Assalamualaikum
Hari ini saya mengikuti kegiatan “HYPNO-GRAFOLOGI” FOR SUCCES
Tetapi maaf untuk bagaimana cara membaca tulisan wahyu gak sampe selesai ada hal yang harus wahyu datangi ,,, Jadi wahyu hanya membagi sebuah kata
yang cukup memotivasi, sebagai awal dari pembukaan acara hypno grafologi ini.
😰😰😰
Perumpamaan
pertama
Hidup
itu seumpama melihat ujian nasional yang sangat banyak paketnya. Yang udah
ujian nasional tentu udah tau lahh brapa paket UN SMA, SMP, .. saat menerima
soal – soal susah pasti, pasti kita berkata “Ya Allah susah bener ini soal,
mana yang dipelajari semalem gak ada yang masuk lagi” sambil garuk” kepala …
TAPI
kalo udah istirahat terus liat soal ujian temen lainnya lebih susuah langsung
dahh ngmng “Alhamdulillah ya Allah untung tadi gak dpet yang paket ini, kalo
dapet yang ini berapa nilai saya?”
Disadari
atau tidak begitulah manusia tidak pernah bersyukur terhadap apa yang
didapatkannya, manusia bias bersyukur bila dia telah mengetahui bahwa
penderitaan dia lebih ringan daripada penderitaan orang lain yang ternyata jauh
lebih menderita daripada kita.
Perumpamaan
kedua
Seorang
wanita sedang berjalan jalan dengan asyiknya ditaman, kemudian dia melihat
seseorang yang sangat dikenalnya, ya seseorang itu kekasihnya tetapi sedang
bersunda gurau bermesraan dengan wanita lain, sontak wanita tersebut menangis
dengan sekencang kencangnya (dengan gaya lebay bnget)
Sadarkah
Anda bahwa terkadang kita seperti ini kita menjadi orang BODOH yang menangisi
sesuatu yang tidak perlu ditangisi bahkan yang seharusnya di buang. Iya ini
pembelajaran kedua ..
“orang
yang bodoh adalah orang yang menangis untuk sesuatu yang tidak penting,
one again tidak penting”
Perumpamaan
ketiga
Semua
orang tentu ingin sukses bukan, mulai dari sukses mengajar, sukses berjualan,
sukses karier dan sukses sukses yang lainnya, tetapi terkadang kita sering
mendengar sesuatu yang sepatutnya tidak kita dengar missal “idieehhh, ngapain
coba kamu jualan gorengan, untungnya gak seberapa, capeknya iya, hitam lagi,
ckckck” atau “heyy jangan ikut pengajian itu, itu pengajian sesat.. mending
main dahh sekarang” dan lain lain sebagainya …
Tapi tahukah teman teman sekalian
bahwa “ORANG
YANG SUKSES ADALAH MEREKA YANG TULI TERHADAP PERKATAAN BURUK ORANG LAIN”
mengerti!!
tutup telinga, STOP!! Menggubris omongan yang tidak penting saatnya
mandang jauh kedepan lurus kedepan dan yakinlah bahwa kita adalah ORANG SUKSES.
Yakinkan dalam hati, pikiran dan perbuatan kita bahwa kita adalah orang yang sukses.
.
Update
. *Perkataan buruk di sini adalah pembicaraan negatif terhadap diri kita. Apabila Kritik itu adalah sesuatu yang wajib kita makan. Wajib kita telaah sebagai bahan evaluasi diri
.
Update
. *Perkataan buruk di sini adalah pembicaraan negatif terhadap diri kita. Apabila Kritik itu adalah sesuatu yang wajib kita makan. Wajib kita telaah sebagai bahan evaluasi diri
Terakhir..
BERPIKIR POSITIF
BERKATA POSITIF
BERTINDAK POSITIF
BERKATA POSITIF
BERTINDAK POSITIF
Sesuatu
yang positif akan menyadarkan kita dan memiliki pemikiran bahwa kita bias, kita
mampu, kita akan dapat berhasil,, dan itu pasti
.
Perkataan
kita seperti perumpaan kentut, memang kita berkata hanya sebentar tetapi EFEK
yang dihasilkan dari perkataan tersebut sangatlah besar, sama seperti kentut,
hanya sebentar dikeluarkan tetapi baunya cukup mengganggu. Apalagi kalo lama ya
:D
.
Demikian ilmu yang baru saya dapatkan dalam 1 jam duduk di training tersebut.karena ada hal lain yang tidak dapat ditinggalkan.
Maafkan apabila lay out penulisan saya masih berantakan
Doakan agar saya dapat belajar dengan baik kedepannya .
Jazakumullah
khoiron katsiron
Wassalamualaikum
wr. Wr
0 komentar:
Posting Komentar